Rabu, 14 Maret 2012

Teknik Elektro


Teknik elektro mempelajari pembangkittan energy listrik, pengolahan, transformasi dan penyaluran atau informasi elektrik dalam berbagai bentuknya. Teknik elektro mempunyai spesialisasi antara lain teknik telekomunikasi, teknik elektronika, teknik tenaga / energy listrik (arus kuat), system kendali (control) dan teknik biomedika. 
Kemampuan Penunjang : 
• Fisika
 
• Matematika
 
Bidang Minat :
 
• Elektronika Biomedik
 
• Elektronika Energi Listrik (Arus Kuat)
 
• Elektronika Komputer
 
• Elektronika control
 
• Elektronika komunikasi
 
• Elektronika umum
 
Lapangan Kerja :
 
• Industry atau pabrik pengguna energy listrik
 
• Perusahaan telekomunikasi
 
• Instansi pemerintah seperti PLN, TELKOM, LEN.
 
PTN Sasaran :
 
unsoed
 , unsyiah , unand , itb , ui , ugm , its , undip , usu , undana , untan , unib ,unsri , unibraw , unej , unram , unsrat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar